Blognya Anak Ndeso ™

Informasi | Pendidikan | Renungan | Motivasi

Jual Boneka Murah

Istilah Dalam SEO (part 7)

Toko Boneka Online
seo
31. Reciprocal Links
Definisi : Reciprocal link terjadi ketika situs A me-link ke situs B dan sebagai balasannya, situs B juga me-link situs A.
Kegunaan dalam SEO : Hal ini membantu meningkatkan trafik dan bisa juga menambah popularitas link.

32. Robots.txt
Definisi : File yang akan dibaca spider/ bot untuk menentukan bagian mana dari Website yang boleh dikunjungi oleh spider/ bot tersebut.
Kegunaan dalam SEO : Anda bisa menentukan halaman mana yang boleh terindeks atau mesin pencari mana yang boleh mengindeks Website Anda. Misal, Anda bisa menentukan bahwa spider milik Google boleh mengindeks situs Anda tetapi tidak untuk spider milik Yahoo. File ini berguna untuk menghentikan situs agar tidak diindeks secara tidak sengaja saat dalam proses maintenance atau Anda ingin beberapa bagian situs Anda untuk tersembunyi oleh spider.
33. Search Engine
Definisi : Database Informasi yang didapat dari mengindeks seluruh halaman web yang ada.
Contoh : Google, Yahoo, MSN, Search.io

34. Search Engine Optimization
Definisi : Proses memodifikasi konten, struktur, dan popularitas link suatu situs untuk memaksimalkan kemungkinan mendapatkan ranking tinggi dalam hasil pencarian mesin pencari.

35. SERPS
Definisi : Singkatan dari Search Engine Result PageS.
Kegunaan dalam SEO : Semakin tinggi ranking situs Anda di SERPS untuk keyword tertentu yang Anda gunakan, semakin banyak pengunjung yang Anda dapatkan. 


Sumber http://azzam10.blogspot.com/2012/06/istilah-istilah-dalam-seo.html
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Teknologi Informasi dengan judul Istilah Dalam SEO (part 7). Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://si-irung.blogspot.com/2012/07/istilah-dalam-seo-part-7.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Wisata Belanja - Selasa, 24 Juli 2012

Belum ada komentar untuk "Istilah Dalam SEO (part 7)"

Posting Komentar